Senin, 07 Mei 2018

Remote FTP Sistem Operasi Debian 8, windows XP di Virtual Box dan Komputer Host dengan Sistem Operasi Windows 10





Tujuan :
FTP digunakan untuk urusan pengiriman data dalam jaringan komputer. Dua komputer atau lebih yang bertindak sebagai client dapat melakukan upload dan download terhadap FTP server. Syarat untuk menjadi FTP server yaitu adanya alamat FTP server (mirip domain website), username (bila perlu), dan password (bila perlu).
Alat & Bahan :
1. Aplikasi Virtual Box
2. Sistem Operasi Debian 8
3. Sistem Operasi Windows 10
4. Sistem Operasi Windows XP

Tutorial :
1.     setting network debian dalam bentuk host-only-adapter



2.     Lalu masuk dan buka terminal




3.     Selanjutnya masuk sebagai “root” dan ketik “apt-get-install proftpd basic” fungsinya  Untuk menginstall package ProFTPd di Debian maka akan tampil seperti gambar dibawah ini



4.       Selanjutnya ketik perintah “nano  /etc/proftpd/proftpd.conf”




5.     Maka tampil seperti gambar di bawah ini selanjutnya edit “servername” dihilangkan tanda #(pagar), simpan dengan perintah ctrl+x pilih !



6.     Maka akan kembali pada tampilan awal dan selanjutnya ketik perintah”nano /etc/network/interfaces”




7.     Lalu muncul tampilan perintah seperti gambar dibawah setelah itu setting ip addressnya, simpan dengan perintah ctrl+x pilih !







8.     Ketik perintah “ifconfig” untuk melihat iner address dari debian







9.     Masuk control panel



10. Masuk Network and Internet


11. Kemudian masuk network and sharing center



12. Masuk Network conection kemudian Virtual box host only adapter( dalam contoh menggunakan Virtual box host only adapter #2 )






13. Pilih Internet Protocol version 4, kemudian seting konfigurasinya seperti yang dibawah


14. Kemudian ketik ftp://(default gate away)



15. Dibawah ini merupakan folder dari ftp://(default gate away), apapun yang kita isikan pada folder ini, maka file tersebut akan bisa terlihat di debian 8. Pada menu files dan HOME (menu di debian)


FTP ke Sistem Operasi Windows XP
16. Klik Start


17. Kemudian masuk ke control panel


18. Kemudian pilih network and internet connection



19. Masuk ke network connection



20. Setting local area network dengan klik kemudian klik properties



21. Kemudian masuk ke opsi untuk me-setting IP



22. Ubah setingan seperti dibawah ini



23. Kemudian kembali ke desktop, terus klik start dan pilih my network places



24. Setelah itu pilih folder dengan nama (default gate away)



25. Setelah itu masukan password



26. Setelah memasukan password maka akan terbuka folder berisi file yang tersambung di computer host






Kesimpulan :
Dua komputer dengan OS yang berbeda dapat dikatakan terhubung apabila masing-masing dapat melakukan ping IP Address terhadap satu sama lain. Dan file transfer bisa dilakukan jika setting pada OS sama, dalam hal ini jika FTP berhasil maka dapat dikatakan kedua computer terhubung.

Nama kelompok :
1.     Alfiro Siowanta Pratama          (16051204010)
2.     Umar Faruk                             (16051204015)
3.     Muhammad Aris Ashari           (16051204018)
4.     Rifky Fajar Oktanugraha          (16051204020)
5.     Aganda Maulana Dan D           (16051204038)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar