Senin, 07 Mei 2018

Remote Desktop Menggunakan TEAM VIEWERS




Tujuan :
Remote desktop adalah salah satu fitur yang terdapat di dalam sistem operasi Microsoft Windows XP, Windows Server 2003, Windows Vista, dan Windows Server 2008, yang mengizinkan penggunanya untuk terkoneksi ke sebuah mesin jarak jauh seolah-olah mereka duduk di depan mesin yang bersangkutan. Remote Desktop menggunakan protokol Remote Desktop Protocol (RDP), dan secara default berjalan di TCP port 3389.
Alat & Bahan :
1. Dua komputer dengan sistem operasi Windows 10
2. Software Team Viewers

Tutorial :
1.     Ketik ipconfig untuk mengecek ip computer


2.     Untuk yang ingin meremote maka diharuskan mengisi partner id dengan id computer lain. (semua computer yang akan di remote harus terinstall team viewer)


3.     Setelah itu klik connection dan tunggu hingga tersambung




4.     Setelah tersambung masukan password komputer lain


5.     Dibawah ini merupakan tampilan desktop setelah di remote dengan team viewer

Kesimpulan :
Untuk melakukan remote desktop antar komputer windows, dapat menggunakan aplikasi yaitu Team Viewer, karena kemudahannya dan kesederhanaannya

Nama kelompok :
1.     Alfiro Siowanta Pratama          (16051204010)
2.     Umar Faruk                             (16051204015)
3.     Muhammad Aris Ashari           (16051204018)
4.     Rifky Fajar Oktanugraha          (16051204020)
5.     Aganda Maulana Dan D           (16051204038)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar