Minggu, 10 Oktober 2021

UJI COBA PLATFORM CLOUD NASIONAL & INTERNASIONAL (STUDI KASUS MEGA CLOUD STORAGE & JAGOWEB CLOUD SERVER)

 Disusun Oleh :

Aulia Nadzifarin (18051204005)

Wahyu Aldiwidianto (18051204043)


Pendahuluan

Saat ini dunia komputasi telah berubah dari terpusat ke sistem terdistribusi lalu ke komputasi awan. Perkembangan yang pesat terjadi pada teknologi komputasi awan dalam beberapa tahun terakhir ini. Hal ini diringi juga dengan banyaknya penyedia layanan komputasi awan baik di Indonesia maupun di luar negeri.

Komputasi awan (Cloud Computing) merupakan tеknоlоgі komputer atau kоmрutаѕі yang dimanfaatkan bersama dengan реngеmbаngаn bеrbаѕіѕkan Intеrnеt atau sering disebut awan. Awаn atau (cloud) ialah pemisalan dari internet, ѕеperti halnya awan уаng ѕеrіng digambarkan pada infrastruktur jаrіngаn kоmрutеr.

Ada berbagai jenis layanan komputasi awan yang diantaranya adalah Cloud Storage dan Cloud Server.

Cloud storage adalah media penyimpanan file berbasis online atau digital yang mengandalkan koneksi internet untuk akses data. Cloud storage dapat menjadi solusi untuk dari teknologi penyimpanan konvesional seperti harddisk, memory card. ssd, dan sebagainya.

Cloud server adalah sebuah server virtual yang berjalan di lingkungan cloud computing. Cloud server membangun, menyimpan, dan mengirim setiap data via platform cloud computing melalui internet.

Pembahasan

MEGA

Gambar 1. Logo Mega Cloud Storage

Mega adalah salah satu platform penyimpan awan atau cloud storage yang berlokasi di selandia baru. Mega menyediakan layanan cloud secara gratis, freemium, dan berbayar. Mega memungkinkan pelanggannya untuk dapat mengakses file secara aman dimana saja, kapan saja, dan dari perangkat apa saja. Mega didirikan oleh Kim Dotcom yang mana Kim dulunya adalah CEO dari Megaupload LTD. Satu hari pasca peluncuran Mega telah mendapatkan 1 juta pelanggan.

Fasilitas yang disediakan untuk pengguna gratis saat ini adalah 20 GB penyimpan secara gratis. Pengguna yang tidak membayar juga dapat mendapatkan lebih banyak penyimpanan dengan melakukan login pada aplikasi desktop dan mobile yang masing-masing akan memberikan 5 GB tambahan penyimpanan. Ada juga referral untuk pengguna baru dimana kita mendapatkan 5 GB setiap pengguna.

Platform Mega
  • Mega Desktop App
  • Mega Mobile Apps
  • Mega CMD
  • Extensions
  • Mega On NAS (Network Attached Storage)
Fitur Mega
  • Mega Cloud
Mega menyediakan ruang penyimpanan yang cukup besar bagi pengguna baru yaitu 20 GB. Pengguna berbayar yang menggunakan fitur individu juga dapat memilih hingga 16 TB ruang penyimpanan. Untuk pengguna yang memilih fitur bisnis disediakan hingga 10 PB yang pastinya dapat menunjang berbagai kebutuhan dalam suatu perusahaan.
  • Security
Mega Cloud menggunakan enkripsi End-to-End dimana file sudah dienkripsi pada saat pengguna mengunggah file ke dalam penyimpanan. Hal tersebut membuat Mega sekalipun tidak melihat file karena dienkripsi di perangkat pengguna. Berbeda dengan platform lain kunci enkripsi dipegang oleh pengguna.
  • Collaboration
Sama halnya dengan banyak platform cloud storage lain mega menyediakan fitur collaboration dimana pengguna dapat membagikan file dimana saja dan kapan saja. Selain itu fitur chat juga membantu dalam komunikasi bersama tim. Dengan mengorganisir pekerjaan dalam satu platform membuat pekerjaan jadi lebih efisien,
  • Secure Chat
Keamanan adalah fitur utama yang diberikan oleh Mega dibandingkan platform lain. Keamanan tersebut pun juga meliputi fitur chat yang disediakan oleh Mega. Sama halnya dengan file yang diunggah pada penyimpanan, fitur chat juga dilindungi dengan enkripsi End-to-End.

Kelebihan

  • Mega menyediakan jumlah ruang penyimpanan yang cukup besar dibandingkan dengan platform lain.
  • Mega menyediakan fitur keamanan yang lebih privat.
  • Fitur chat yang menambah pengalaman pengguna dalam melakukan kolaborasi.

Kekurangan

  • Jika pengguna lupa password dan kehilangan Recovery Key maka pengguna akan kehilangan akses data ke Mega.
  • Fitur integrasi terhadap file dokumen tertentu yang masih kurang.

Uji Coba 

  • Tampilan awal Mega
  • Gambar 2. Tampilan awal mega
  • Tampilan registrasi
        Gambar 3. Tampilan registrasi
  • Tampilan login Mega
Gambar 4. Tampilan Login
  • Tampilan account recovery
Gambar 5. Tampilan Form Email
Gambar 6. Tampilan Perangkat Tertaut
Gambar 7. Tampilan Konfirmasi Email
  • Tampilan Mega Cloud Drive
Gambar 8. Tampilan Cloud Drive
  • Tampilan Chat Mega
    Gambar 9. Tampilan Chat
  • Tampilan voice dan video call Mega
Gambar 10. Tampilan Video Call
  • Pricing Mega
  • Gambar 11. Tanpilan Harga Individu

    Gambar 12. Tampilan Harga Bisnis

JAGOWEB
Gambar 13. Logo jagoweb

Layanan Hosting Jagoweb
  • Hosting : layanan sewa server untuk file-file website yang telah dikonfigurasi untuk kepentingan website. Adapun terdapat dua jenis layanan yaitu layanan hosting cpanel dan hosting CWP yang terbagi menjadi dua kelas yaitu hosting murah untuk website dengan skala kebutuhan kecil dan hosting unlimited diperuntukkan bagi skala menengah ke atas.
  • Domain: pendaftaran nama domain baik domain indonesia maupun internasional secara resmi secara global agar website dapat diakses dengan mudah
  • VPS : persewaan server secara spesifik dengan spesifikasi mirip dedicated server secara utuh yang dapat digunakan sebagai hosting website mauput aplikasi online. Adapun paket vps di jagoweb terbagi menjadi dua yaitu vps linux dan vps windows server.
  • Jasa website instan : paket lengkap dalam kebutuhan website yaitu domain, hosting dan source code atau template yang siap dipakai dengan mudah berbasis wordpress.
Keutungan Menggunakan Jagoweb
  • Bisnis dapat dilihat calon konsumen dibelahan nusantara
  • Memiliki prospek untuk meningkatkan pendapatan dengan memiliki website
  • Didampingi dalam penanganan dan perawatan website
Kelebihan Menggunakan Jagoweb

Memberikan layanan hosting dengan garans 30 hari dan memberikan harga termurah dikelasnya baik domain, hosting dan vps agar dapat memudahkan pengguna dalam pengembangan secara maksimal melalui website di dunia digital

Jenis-jenis Web Hosting
  • Shared hosting yang mana satu server utama dibagi ke pengguna website yang lainnya. Kekurangan : sering terjadinya gangguan secara bersamaan denga kapasitas yang sama atau melebihi kapasitas pengguna.
  • VPS hosting setiap pengguna akan memiliki mesin virtual tersendiri sehingga memiliki kuasa penuh pada layanan hostingnya.
  • Dedicated hosting Hosting jenis ini memberikan seluruh sumberdaya sever untuk satu pelanggan. Kelebihan : pengguna akan mendapatkan kendali penuh terhadap server, dapat mengatur sesuai dengan kebutuhan dan keinginan pengguna.
  • Cloud hosting Menggunakan teknologi komputasi awan dengan cara kerja hosting ini adalah dengan menyebar beberapa server diberbagai negara. Keuntungan : meminimalisir kemungkinan downtime pada webiste.
Uji Coba 
  • Tampilan awal jagoweb
Gambar 14. Tampilan Awal
  • Jenis layanan pada jagoweb
Gambar 15. Tampilan Jenis Layanan
  • Daftar harga layanan pada jagoweb
Gambar 16. Tampilan Harga Layanan
  • Memilih layanan yang digunakan
Gambar 17. Tampilan Jenis Layanan
  • Total harga layanan
Gambar 18. Tampilan Rincian Harga
  • Memilih server yang digunakan
Gambar 19. Tampilan Jenis Server
  • Konfigurasi DNS 
Gambar 20. Tampilan Konfigurasi DNS
  • Rincian harga dan layanan yang dipesan
Gambar 21. Tampilan Rincian Layanan
  • Mengisi data pribadi dan dan metode pembayaran
Gambar 22. Tampilan Form Data Pesanan
  • Invoice untuk layanan yang dipesan
Gambar 23. Tampilan Invoice
  • Daftar bank yang bisa digunakan untuk transaksi
Gambar 24. Pilihan Bank
  • Email invoice dari jagoweb
Gambar 25. Invoice Email

Tidak ada komentar:

Posting Komentar